Baby buncis adalah buncis organik yang masih muda, rasanya lebih renyah. Buncis termasuk dalam sayuran polong sehingga kaya protein, lemak, karbohidrat, kalsium, fosfor, zat besi, vitamin A, vitamin B1, vitamin C.
Ditanam secara alami, bebas cemaran pestisida & pupuk kimia.
Manfaat:
Simpan di kulkas agar lebih awet. Bisa diolah untuk hidangan apapun, seperti direbus, panggang, sup, atau aneka tumisan.