Kencur adalah jenis rempah-rempah yang berasal dari akar tanaman kencur, memiliki aroma segar dan rasa pedas yang khas. Kencur mengandung senyawa antiinflamasi, antioksidan, dan antimikroba.
Ditanam dengan metode alami, bebas cemaran pestisida dan pupuk kimia.
Manfaat:
Simpan kencur di dalam lemari es dalam wadah kedap udara. Kencur bisa dijadikan sebagai bahan dalam ramuan jamu tradisional atau ditambahkan ke dalam masakan seperti sup, tumisan, atau bumbu rempah.