Minuman Pineapple Basil adalah campuran water kefir, kombucha, dan cold pressed jus nanas. Sangat segar, bersoda, dan melepas dahaga, mengandung 12,5 persen jus buah segar di setiap botol.
Komposisi: air mineral, kultur kombucha, kultur water kefir, cold pressed juice nanas, teh jawa oolong, gula tebu alami, daun basil.
Manfaat:
Kandungan kalori 35, gula 4 gram/175 ml. Setelah fermentasi kedua kadar kalori dan gula menjadi lebih rendah lagi.
Simpan di dalam kulkas. Bisa diminum langsung atau ditambah es batu.